Saturday, June 24, 2023

...

Gebyar Anniversary Informa ke-19 Bantu Wujudkan Rumah Impian Masa Kecil Dulu!

 

anniversarry informa

Bagiku, rumah adalah tempat di mana memori dan nostalgia masa kecil bersatu di dalamnya. Masih ingat nggak dulu setiap disuruh Guru menggambar, hampir 100% dari kita menggambar rumah, kan? 

Ternyata menurut Psikolog Anak Christopher Hastings, rumah yang digambar oleh kita saat kecil dulu mempresentasikan kehidupan kita. Berbagai hiasan rumah seperti jendela, pintu, pagar serta atap memiliki arti, banyak pengalaman baik yang kita dapatkan di rumah. 

Hal itulah yang betul-betul aku rasakan. Rumah-rumah yang aku gambar sewaktu kecil terasa seperti memiliki makna dan harapan yang besar. Memang gambarnya selalu berubah, seperti bertambah besar dan bagus. Terkadang bahkan terasa tak masuk akal. 

Penyebabnya, ya karena terinspirasi dari film kartun yang aku tonton, seperti Doraemon. Berbagai furnitur canggih dan estetik yang dahulu dirasa tak mungkin, kini semuanya terasa mungkin bahkan manfaatnya terasa amat membantu kita. Makanya, jangan sekali-kali meremehkan imajinasi waktu kecil ya hehehe. 

Ternyata mewujudkan rumah impian masa kecil bukan perkara sulit. Terlebih lewat kemajuan teknologi, kita bisa mendapatkan banyak inspirasi untuk mendeskripsikan seperti apa sih rumah idaman kita. 

Tips Wujudkan Rumah Impian Masa Kecil dengan Personalisasi Furnitur Idaman 


gebyar anniversarry informa


Dari berbagai informasi yang aku rangkum mulai dari nonton Dream Home Makeover sampai browsing ada beberapa hal yang bisa kita lakukan untuk mewujudkan rumah idaman masa kecil dengan personalisasi desain interiror dan furnitur idaman. Nah, berikut ini tipsnya ya: 

  • Tentukan personal desain yang sesuai dengan mood atau tema, misalnya untuk kamar aku gunakan nuansa all white, sedangkan untuk ruang tamu aku pakai nuansa jasmine blue
  • Sinergikan keinginan pribadi dengan seluruh penghuni rumah, caranya dengan berdiskusi perihal keinginan dan kebutuhan anggota keluarga. 
  • Sesuaikan dengan budget. Dalam hal ini gunakan skala prioritas dengan mendahulukan interior yang sifatnya jangka panjang 
  • Pilih finishing, fixtures, furniture hingga ornamen dekorasi yang selaras dengan apa yang menjadi nilai-nilai penting dalam keluarga. 
  • Jika rumah tidak terlalu luas, kita dapat menfaatkan sudut ruang sebagai ‘corner of me’, dan lebih jeli dalam mendesain misalnya dengan tambahkan kursi estetik, lerberg dan standing mirror. 
  • Pilih furniture di pusat furnitur terlengkap seperti Informa tentunya dengan memanfaatkan promo. 

anniversarry informa


Beberapa tips di atas, dapat kita terapkan untuk rumah milik sendiri ataupun rumah kontrakan ya. Kuncinya adalah sesuaikan dengan personal desain, skala prioritas dan juga budget. 

Dengan perbanyak referensi, tentunya akan sangat membantu kita dalam mewujudkan rumah impian masa kecil. Yup, aku pribadi sedang berusaha mewujudkannya dengan melengkapi perabotan rumah dengan furniture kekinian yang estetik, serta membuat corner of me, agar bekerja dari rumah terasa lebih menyenangkan. 

Untuk melengkapi berbagai furnitur yang aku butuhkan, biasanya aku langsung ke Informa yang merupakan pusat furniture dan aksesoris terlengkap untuk hunian dan bisnis yang menyediakan beragam gaya dan desain terbaru. Terlebih sekarang Informa, memberikan promo berlimpah lho! 

Promo Berlimpah di Gebyar Anniversary Informa ke-19 


anniversarry informa


Di ulang tahun yang ke-19 ini, Informa kembali hadirkan gebyar promo berlimpah yang jadi kesempatan emas untuk kita upgrade isi rumah dengan berbagai furnitur idaman. Mulai dari Gebyar Diskon up to 50%, serba 19 hingga buy 1 get 1 lho! 

❤ Gebyar Diskon up to 50% 
Promo yang nggak boleh dilewatkan tentunya adalah gebyar diskon 50%. Salah satunya adalah Relax Sofa Geneva. Kita bisa dapetin sofa bed 2 in 1 yang super nyaman untuk upgrade area bersantai di rumah dengan harga Rp 1.699.000/set dari harga normal Rp 2.799.000. Selain itu ada Office Desk Harith untuk kamu yang sering WFH dan juga Cookware Huxley, yaitu alat makan gemas untuk kamu yang hobi di dapur. 

❤ Serba Rp 190 Ribu 
Untuk kamu Member Informa Rewards, pemegang kartu BRI, serta Kredivo users pasti happy deh, karena bisa bawa pulang produk pilihan dengan harga 190 ribu aja. Ada Wall Organizer yang bikin area kerja dan meja belajar jadi lebih rapi dan estetik. Selain itu juga ada 10 Pc Baker Set untuk kamu yang hobi baking. 

❤ Serba Rp 1,9 Juta 
Another promo untuk kamu Member Informa Rewards, pemegang kartu BRI, serta Kredivo users, saatnya intip-intip promo spesial yang satu ini. Siapa tau, ada item yang sudah lama jadi wishlist kamu lho. Misalnya seperti Set Meja Makan Munich, dengan bentuk yang minimalis dan timeless dijamin cocok untuk refresh suasana ruang makan rumah kamu. Dalam satu set meja makan seharga 1,9 Juta ini, kamu sudah mendapatkan 1 meja makan lengkap dengan 2 kursi, cocok banget nih buat para newlyweds! 

anniversarry informa


❤ Beli 1 Gratis 1 
Ini dia yang banyak ditunggu-tunggu! Spesial Anniversary Fair Informa, hanya dengan membayar harga 1 barang, kita bisa dapat 2 item sekaligus lho. Ada beberapa barang must have yang bisa kita dapatkan dalam promo Anniversary Informa yang satu ini. Pertama ada Wall Mirror minimalis, bikin foto ootd jadi makin kece. Lalu ada juga Storage Trolley untuk menambah space penyimpanan. Terakhir ada Wall Clock yang bisa dipasang di berbagai area rumah biar kita bisa makin on time! 

Nah itu dia promo Anniversary 19th. Buat kamu yang mau wujudkan rumah impian berikut dengan furnitur kekinian, bisa manfaatkan berbagai promo ini ya. Dijamin deh belanja mudah di Informa App, pasti termurah, pasti kejadian dan bisa dapetin gratis pengiriman. Untuk promo lebih lengkapnya, bisa cek brosurnya di https://bit.ly/Anniversary19thBrosur 

Yuk, #BersamaWujudkanMimpi dengan Informa yang selalu menemani anda! ^_^






1 comment:

Terimakasih sudah mampir. semoga bermanfaat ^_^
Jangan lupa tinggalkan komen yaaa ;D